Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

 Tulis Artikel dan dapatkan Bayaran Tiap Kunjungan Rp 10-25 / kunjungan. JOIN SEKARANG || INFO LEBIH LANJUT

Intensitas Gelombang Bunyi (Sumber titik)

Jika sumber bunyi dapat dipandang sebagai sebuah titik, intensitas bunyi pada jarak r dari sumber bunyi akan berbanding terbalik dengan r2. Hal ini dapat diperoleh berdasarkan hukum kekekalan energi: jika daya yang keluar dari sumber bunyi adalah P,aka intenitas I1  yang melalui bola yang berjejari r1 dengan luas penampang πr12adalah

Dengan cara yang sama, intensitas I2 yang melalui bola yang berjejari r2 dengan luas penampang πr22 adalah
Secara umum, jika sumber bunyi berbentuk titik mengeluarkan bunyi dengan daya P, maka besarnya intensitas I pada jarak r dari sumber bunyi itu adalah
Jika tidak ada energi yang hilang di antara kedua bola yang berjejari r1 dan r2 maka daya P harus sama. Oleh karena itu,
atau
Gambar 1: Sumber Bunyi akan menyebar ke segalah arah, besarnya berbanding terbalik dengan kuadrat jarak

Posting Komentar untuk "Intensitas Gelombang Bunyi (Sumber titik) "